Skip to main content

Kuis Novel " Supernova : Akar" SMAN 41 Thn 2017



Kuis Novel " Supernova : Akar" SMAN 41 Thn 2017


Nama : Zulkifli Eka Maulana
Kelas : X MIPA 2
Pelajaran : Bahasa Indonesia
Semester : Genap

Naskah :
                Unsur unsur Intrinsik dan Eksrinsik Novel “Supernova : Akar”
Tema : Cerita novel ini mengenai tokoh utama “Bodhi” yang berpetualang mencari jati diri dengan   
                melancong ke Negara Negara di Asia Tenggara.
Alur : Cerita memiliki alur campuran, karena di tiap tiap keeping dalam cerita ini ,meceritakan yang telah
          Terjadi dan dulu pernah terjadi
Perwatakan dan penokohan :
                Bodhi : putus asa terhadap kehidupan
                Kell : suka berpetualang, humoris, dan mudah bergaul
                Guru liong : mempunyai sifat penyayang ,rajin ,dan sabar
                Gio : keras kepala ,berpendirian kuat
                Chaska : humoris, baik hati
                Star : cantik ,baik hati

Sudut pandang : yang di gunakan yaitu sudut pandang orang ketiga dan orang kedua
Amanat : yang terkandung dalam novel ini sangat bermanfaat bagi setiap umat beragama

                Unsur unsur Ekstrinsik
Nilai social : menguasai bahasa asing ,kesetikawanan yang tinggi antar sesame Backpacker
Nilai moral : menghargai perbedaan individu

Comments

Popular posts from this blog

"Perbaikan Latihan dan Pas Ulangan Bahasa Indonesia SMAN 41" "Dimas Aditya Wardana"

SOAL BARU Bacalah teks berikut (1) Transplantasi ginjal tidak mudah untuk di ‐  lakukan. (2) Selain faktor biaya, donor yang cocok juga tidak mudah untuk ditemukan. (3) Sementara itu, cuci darah juga akan membebani, baik secara material maupun psikis. (4) Biaya transplantasi ginjal sebesar lima puluh juta rupiah. (5) Pasien diharuskan menyediakan uang minimal sebesar biaya tersebut. 1.    Kalimat utama paragraf tersebut adalah … (Soal UN 2014) A.       1 B.        2 C.        3 D.       4 E.        5 Pendidikan merupakan modal yang sangat penting dalam membangun bangsa . Tidak saja untuk mencapai kesejahteraan masyarakat,  tetapi juga dalam membangun jati diri bangsa.   Insan ‐  insan terdidiklah  yang akan berperan besar mem ‐  bangun bangsa dalam mencapai kesejahteraan dan keadilan...
PEMBAHASAN SOAL PERBAIKAN LATIHAN 1 BAHASAN INDONESIA (SOAL LAMA) Cermati paragraf berikut untuk menjawab soal nomor 1 dan 2 Pembelajaran bahasa Indonesia untuk peserta didik meyisipkan peristiwa sejarah dengan harapan dapat memperkuat kepribadian peserta didik dengan menghayati nilai nilai perjuangan dan pengorbanan seorang tokoh untuk meraih suatu kemerdekaan. Pembelajaran ini juga dimaksudkan untuk menanamkan sikap positif dalam diri peserta didik terhadap bahasa Indonesia sebagai bahasa identitas bangsa yang harus dijunjung tinggi yang harus tercermin dalam sikap berbahasa, baik lisan maupun tulis. Bahasa Indonesia merupakan cerminan sikap dan jati diri bangsa Indonesia di lingkungan pergaulan dunia global. 1.        Ide pokok paragraf tersebut adalah ... A.       cara memperkuat kepribadian peserta didik melalui materi pembelajaran B.       penghargaan pengorban...

20. Indah Lestari "Perbaikan Latihan dan Ulangan Bahasa Indoensia SMAN 41 Thn 2017"

Nama : Indah Lestari Kelas : XII MIPA 3 Soal Lama Bacalah paragraf berikut dengan cermat! (1) Sektor pertanian merupakan sektor yang mempunyai peranan strategis dalam struktur pembangunan perekonomian nasional, tetapi tidak mendapatkan perhatian secara serius dari pemerintah dalam pembangunan bangsa. (2) Mulai dari proteksi, kredit hingga kebijakan lain tidak satu pun yang menguntungkan bagi sektor ini. (3) Program-program pembangunan pertanian yang tidak terarah tujuannya. (4) Bahkan sektor ini semakin menjerumuskan pada kehancuran. (5) Padahal sektor ini merupakan sektor yang sangat banyak menampung luapan tenaga kerja dan sebagian besar penduduk kita tergantung padanya. 1.         Kalimat utama paragraf tersebut adalah … . A          (1) B           (2) C           (3) D...